Pasific Pos.com
Sosial & Politik

Masyarakat Diminta Dukung Otsus

Masyarakat Diminta Dukung Otsus
tokoh masyarakat kampung Nimbugresi Distrik Kemtuk gresi kab.Jayapura Yohanes Wow

Jayapura, – tokoh masyarakat kampung Nimbugresi Distrik Kemtuk gresi kab.Jayapura Yohanes Wow meminta kepada seluruh lapisan masyarakat mendukung Keberlanjutan Otsus di Papua, lantaran sangat membawa perubahan bagi Papua di segala sektor.

“Program Otsus perlu dilanjutkan demi Kesejahteraan masyarakat Papua” katanya, Kamis (8/10)

Masyarakat kecil hendaknya jangan terjebak dengan sebuah isu dan provokasi untuk selalu menyalahkan pemerintah akan tetapi Kata Yohanes, masyarakat harus lebih fokus memberikan masukan dan solusi agar kebijakan Otsus langsung dirasakan masyarakat.

“Orang bilang Otsus gagal, apakah penyataan seperti itu bisa di pertanggungjawabkan” Tegasnya

Pemerintah Provinsi Papua sudah konsisten melayani kebutuhan masyarakat. Faktanya pembangunan sudah dirasakan dikampung-kampung.

“Mari kita bersatu padu dengan seluruh elemen masyarakat di Papua untuk bersama-sama membangun Papua agar bisa hidup lebih baik, aman dan tentram di atas tanah Papua,” ujarnya.

Artikel Terkait

Ketua Sinode GKN Sebut DOB Membawa Masa Depan Papua Lebih Baik

Bams

Persoalan Menerima dan Menolak Otsus Jilid II, Ini Tanggapan Legislator Papua

Bams

Pempus dan Pemprov Susun Rencana Induk Percepatan Pembangunan Papua Tahun 2022-2041

Bams

Pengesahan RUU Otsus, Ini Kata Gubernur Papua

Bams

Bawa hasil kajian Otsus, Tim DPR Papua Lakukan Lobi Politik di DPR RI

Bams

Ini kata Tokoh Adat Kabupaten Jayapura Soal Otsus, DOB dan PON XX Tahun 2021

Jems

24 Pelajar Papua di Kirim ke 3 Universitas di Amerika

Bams

Barisan Merah Putih Minta Otsus Jilid Dua Tetap Dilaksanakan

Arafura News

MRP Rilis Buku 20 Tahun Otsus Papua

Bams

Leave a Comment