Pasific Pos.com
Info Papua

Gerappelin Di Pulau Nau, 40 Kantong Sampah Terkumpul

ggg
Anggota Gerappelin Saat mengumpulkan Sampah di Pulau Nau

WAROPEN-Limbah plastik yang berserakan di pulau Nau menjadi target utama kegiatan Sabtu bersih (4/9) yang dilakukan oleh komunitas Gerakan Pemuda Peduli Lingkungan (Gerappelin) Waropen.

Hal itu dikatakan oleh Sekretaris Gerappelin Pieter Buinei didampingi Arnold Kobogau, saat berada di Pulau Nau.

Sekitar 30 pemuda berhasil mengumpulkan 40an kantong sampah. Sampah non organik yang tidak dapat terurai oleh alam dan membahayakn ekosistem di laut lamgsung dimusnahkan saat itu juga.

Dengan kegiatan sosial ini dia berharap ada edukasi yang bisa dipetik oleh masyarakat baik lokal dan pengunjung atau wisatawan yang datang berrekreasi.

Bagi masyarakat lokal, dia berharap masyarakat bisa menjaga kelestarian dengan menjaga kebersihan di Pulau yang terkenal dengan wisata pantai dan wisata rohani itu.

Warga lokal yang terlibat itu pun memberikan apresiasi dan turut memberikan uluran tangan membantu dalam membersihkan kawasan pantai tersebut.

Disisi lain dia berharap rata-rata pengunjung yang membawa sampah plastik tidak membiarkan saja berserakan dibibir pantai itu.

Sebelumnya Gerappelin sudah melakukan aksi sosial dengan mengumpulkan sampah-sampah di Sepanjang Kali Maranarauni Waren, Pasar Uri, dan terakhir di pulau Nau.

Artikel Terkait

Hari Pahlawan 10 November 2021, Pemda Waropen Isi Hasil Perjuangan Dengan Pembangunan

Admin

29 KPK, Bamuskam dan TP PKK di Waropen Ikuti Bimtek

Admin

Pimpin Apel, Wabub Lamek Maniagasi Kesal dan Sedih

Admin

Program Palapa Ring 4G Hadir di Waropen

Admin

Bersih-Bersih Kali, GERPALIN Waropen Kumpulkan 40 Karung Sampah Plastik

Admin

Layanan Vaksinasi di Aula Polres Waropen Ramai Didatangi Warga

Admin

Fraksi – Fraksi DPRD Waropen Setujui Raperda APBD TA 2021

Admin

APBD Terlambat, Ini Penyebabnya

Admin

Gelar Acara Syukuran, Bupati Pertama Waropen Drs Ones J Ramandei Minta Bubarkan Tim Pemenangan

Admin

Leave a Comment