Pasific Pos.com
Headline

Danlanud SPR Terima Audiensi Ketua Umum Ikatan Arsitek Indonesia

Suasana Audiensi Antara Danlanud Silas Papare Marsma TNI Indan Gilang Buldansyah, S. Sos. dan Ketua Umum Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Ar. G. Budi Yulianto, IAI, AA.

 

 

Kabupaten Jayapura – Komandan Lanud Silas Papare Marsma TNI Indan Gilang Buldansyah, S. Sos., menerima audiensi Ketua Umum Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Ar. G. Budi Yulianto, IAI, AA.

Audiensi yang berlangsung di Loby Mako Lanud Silas Papare (SPR) Jayapura, Rabu (24/7/2024) turut dihadiri Ketua Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Provinsi Papua Ar.Kelana V. Nugroho IAI.

Dalam Audensi tersebut Danlanud Spr menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Ketua Umum IAI beserta Ketua IAI Provinsi Papua yang telah meluangkan waktunya untuk berkunjung ke Lanud Silas Papare.

“Dengan adanya pertemuan ini akan terjalin silaturahmi yang positif antara Lanud Silas Papare dengan Ikatan Arsitek Indonesia (IAI). Semoga IAI bisa berkolaborasi dan bekerjasama dalam berbagai bidang,” ucap Marsma TNI Indan.

Dikatakan, Lanud Silas Papare memiiki lahan yang sangat luas yang bisa di manfaatkan fasilitas umumnya dalam rangka peningkatan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Jayapura.

 

Artikel Terkait

Kadin Provinsi Papua Tegaskan Komitmen Menegakkan AD/ART Sebagai Landasan Pelaksanaan Organisasi

Jems

Ketua LMA ajak Masyarakat Dukung Polda Papua Jaga Kamtibmas Pilkada

Jems

Promosikan Produk Pangan Lokal, Mari-Yo Bagikan Sagu Kemasan dan Abon Ikan Setiap Kampanye

Jems

Jelang Pilkada, Masyarakat Diharapkan Ikut Berperan Menjaga Kamtibmas

Jems

Karena Hal ini, Cagub BTM Dilaporkan ke Bawaslu dan Polda Papua

Jems

Silaturahmi ke Ketua LMA, Pasangan Mari-Yo Disambut Para Ondoafi se-Port Numbay

Jems

Sejumlah Pemuda Demo Damai Saat Debat Publik Kedua Cagub-Cawagub Papua, ini Permintaannya

Jems

Kapolda Papua: Kasus Suket Terkendala Karena PN Jayapura Belum Memenuhi Panggilan

Jems

Soal Kasus Suket di Pilkada Papua, Kapolda Papua: Kita Tunggu Rekomendasi Bawaslu

Jems

Leave a Comment