Pasific Pos.com
Papua Selatan

Dankesyah Merauke Terima Dukungan APD Dan Alkes Dari Kesdam XVII/Cenderawasih

Dankesyah Merauke

Merauke – Dankesyah Merauke Terima Dukungan APD Dan Alkes Dari Kesdam XVII/Cenderawasih. Bantuan ini tiba di Base Ops Lanud J. A. Dimara, Jalan PGT, Kelurahan Muli, Distrik Merauke, diangkut oleh Pesawat Casa TNI AU, Jumat (07/05)

Selain 5 koli APD dan Alkes Milik Denkesyah juga terdapat 24 koli APD dan Alkes dukukungan Dari Kemenkes RI kepada RSUD Merauke 5 Koli dan 19 Koli kepada RSUD Kabupaten Boven Digoel guna melakukan pencegahan penyabaran Covid-19 diwilayah masing-masing.

Kedatangan 29 koli APD dan alat kesehatan tersebut setelah melalui proses seterilisasi dari pihak Lanud J. A. Dimara selanjutnya di serahkan kepada pihak perwakilan sesuai alamat yang dituju yaitu 5 Koli APD untuk RSUD Merauk, 19 Koli APD dan Alkes untuk Dinkes Kabupaten Boven Digoel dan 5 koli untuk Denkesyah 17.05.3 Merauke yang diterima oleh Letda Ckm Ismantoro.

Letda Ckm Ismantoro mengatakan bahwa untuk ke 5 Koli APD dan Alkes tersebut dukungan dari Kesdam XVII/Cenderawasih ini akan digunakan untuk Jajaran TNI AD di Wilayah Kab. Merauke dalam rangka mendukung pemerintah dalam pencegahan penularan Covid 19 di wilayah merauke.

“Mudah-mudahan dengan adanya dukungan APD dan Alkes ini prajurit serta para dokter dan tim medis Denkesyah dapat maksimal dalam pelayanan kesehatan serta dapat terhidar dari penyebaran Covid-19 yang hingga saat ini masih terus bertambah,” ujarnya.

Artikel Terkait

Danrem: TMMD, Program Lintas Sektoral Secara Terpadu

Arafura News

TNI, POLRI Dan Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan

Arafura News

Letjen TNI Herman Asaribab Dimakamkan Di TMP Kusuma Trikora

Fani

Keluarga Besar DPR Papua Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya Sosok Putra Terbaik Papua, Wakasad Lentjen TNI Herman Asaribab

Tiara

Jenazah Letjen TNI Herman Asaribab Akan Dimakamkan di TMP Kesuma Trikora Jayapura

Bams

Terkait Bangunan Baru Koramil 1709-03, Ini Kata Ketua LMA Waropen

Admin

Ratusan Warga Natabui Ikut Pengobatan Massal TMMD Ke 108 Secara Gratis

Admin

Satgas Yonif 125/Si’mbisa Turut Andil Dalam Pembagian BLT

Arafura News

Satgas 754 Kostrad Bagi Masyarakat Kampung Kaisau

Fani

Leave a Comment