Papua Barat – Pasific Pos.com | Situs berita Papua terkini yang menyuguhkan artikel tentang pemerintahan Papua Barat.
Pasific Pos.com adalah salah satu media online di Papua ketika pertama kali hadir di dunia Internet pada 2008 dengan nama pasificpost.com.
Sejarah;
Mulanya, Pasific Pos hanya fokus di media cetak harian, tapi dengan adanya perkembangan dunia internet yang begitu pesat maka diputuskan untuk membangun sebuah media obline menampilkan replika dari berita-berita harian yang terbit hari itu.
Tujuannya adalah memberikan layanan kepada para pembaca harian Pasific Pos di tempat-tempat yang sulit dijangkau oleh jaringan distribusi.
Dengan hadirnya Pasific Online, para pembaca harian Pasific Pos di Indonesia terutama di Papua dan di luar negeri dapat menikmati harian Pasific Pos hari itu juga.
Selanjutnya, demi memberikan layanan yang maksimal, di awal tahun 2014 alamat www.pasificpost.com berubah menjadi www.pasificpos.com. Dengan alamat baru, web ini menjadi semakin populer buat para pembaca setia Pasific Pos di Indonesia Papua juga luar negeri.
Melihat potensi dunia digital yang besar, Sejak saat itu, Pasific online selalu uptodate hingga sekarang. kabar papua barat terkini
Pengunjung Pasific Pos meningkat pesat seiring dengan tumbuhnya pengguna Internet di Indonesia. Mengakses informasi dari Internet kini telah menjadi bagian tak terpisahkan dari hidup kita sehari-hari. Dunia digital pun terus berubah dari waktu ke waktu.
Kanal-kanal berita ditambah kabar papua barat hari ini
Produktivitas sajian berita ditingkatkan demi memberikan sajian informasi yang update dan aktual kepada para pembaca. Rebuild Pasific Pos.com ingin menegaskan bahwa portal berita ini ingin hadir di tengah pembaca sebagai acuan bagi jurnalisme yang baik di tengah derasnya aliran informasi yang tak jelas kebenarannya.
Manokwari – Ibadah dan perayaan Natal PLN se-Manokwari tahun 2020 yang diselanggarakan di Hotel Valdos dengan tema : Mereka akan Menamakannya Imanuel. Ibadah dihadiri oleh...
Manokwari – PT PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Manokwari turt siaga pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang digelar serentak hari ini Rabu (9/12/2020). Manager...
Wondama – Kampanye Pilkada serentak 9 Desember 2020 di Kabupaten Teluk Wondama, Papua Barat berakhir, Sabtu (5/12/2020). Empat pasangat calon bupati dan wakil bupati yang...
Manokwari – Dengan semangat berbagi PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Manokwari melalui Persatuan Rohani Kristen (Perokris) menyerahkan bantuan berupa bahan pokok dengan...
Sorong – PLN Unit Induk Pembangunan (UIP) Papua berhasil melaksanakan uji pemberian tegangan pada Gardu Induk (GI) Sorong dan Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 150...
Manokwari – Bertepatan dengan momen peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-92, Rabu (28/10), Presiden Joko Widodo meresmikan TVRI Stasiun Papua Barat. “Untuk menegaskan keseriusan komitmen untuk...
Manokwari – PT PLN (Persero) pada puncak peringatan Hari Listrik Nasional ke 75 tahun melaunching Program Konversi 1 Juta Kompor Induksi, Selasa (27/10/2020). Hal ini...
Manokwari – PT PLN ( Persero) UP3 Manokwari melaksanakan kegiatan sosial donor darah bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Manokwari. Aksi kemanusiaan itu dilaksanakan...
Manokwari – PLN Unit Induk Pembangunan (UIP) Papua, PLN Unit Induk Wilayah (UIW) Papua dan Papua Barat, melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman dengan Kejaksaan Tinggi (Kejati)...
Manokwari – Dengan semangat pelayanan prima ditengah masa pandemi Covid 19 serta mewujudkan keandalan pasokan listrik dan pelayanan saat Bulan Ramadhan, PT PLN (Persero) Unit...