Info Papua | Situs berita Papua terkini yang menyuguhkan artikel tentang pemerintahan Papua.
Pasific Pos.com adalah salah satu media online di Papua ketika pertama kali hadir di dunia Internet pada 2008 dengan nama pasificpost.com.
Sejarah;
Mulanya, Pasific Pos hanya fokus di media cetak harian, tapi dengan adanya perkembangan dunia internet yang begitu pesat maka diputuskan untuk membangun sebuah media obline menampilkan replika dari berita-berita harian yang terbit hari itu.
Tujuannya adalah memberikan layanan kepada para pembaca harian Pasific di tempat-tempat yang sulit dijangkau oleh jaringan distribusi.
Dengan hadirnya Pasific Online, para pembaca harian Pasific di Indonesia terutama di Papua dan di luar negeri dapat menikmati harian Pasific hari itu juga.
Selanjutnya, demi memberikan layanan yang maksimal, di awal tahun 2014 alamat www.pasificpost.com berubah menjadi www.pasificpos.com. Dengan alamat baru, web ini menjadi semakin populer buat para pembaca setia Pasific di Indonesia Papua juga luar negeri.
Melihat potensi dunia digital yang besar, Sejak saat itu, Pasific online selalu uptodate hingga sekarang.
Pengunjung Pasific Pos meningkat pesat seiring dengan tumbuhnya pengguna Internet di Indonesia. Mengakses informasi dari Internet kini telah menjadi bagian tak terpisahkan dari hidup kita sehari-hari. Dunia digital pun terus berubah dari waktu ke waktu.
Kanal-kanal berita papua terkini ditambah
Produktivitas sajian berita ditingkatkan demi memberikan sajian informasi yang update dan aktual kepada para pembaca. Rebuild Pasific Pos.com ingin menegaskan bahwa portal berita ini ingin hadir di tengah pembaca sebagai acuan bagi jurnalisme yang baik di tengah derasnya aliran informasi yang tak jelas kebenarannya.
Jayapura – Dalam upaya meningkatkan pelayanan terhadap Prajurit, PNS dan Masyarakat di wilayah Kodam XVII/Cenderawasih, Rumah Sakit Tk. II Marthen Indey (RSMI) meningkatkan pelayanan kepada masyarakat...
Jayapura – Pemerintah Provinsi Papua resmi melarang Organisasi Perangkat Daerah (OPD) mengadakan kegiatan di hotel mulai tahun ini. Kebijakan ini diambil sebagai bentuk efisiensi anggaran...
Jayapura – Astra Motor Papua selaku Main Dealer Sepeda Motor Honda di Papua menyelenggarakan KLHR 2025. Kontes ini merupakan ajang pembuktian dan penghargaan atas pelayanan...
Jayapura – Penjabat Gubernur Papua, Ramses Limbong, memberikan apresiasi terhadap penyelenggaraan Pro Liga Futsal Series Papua 2025 yang diinisiasi oleh Manajemen Klub Futsal Black...
Jayapura – Kejuaraan renang Gubernur Cup, yang berlangsung pada 21-23 Januari 2025, resmi ditutup oleh Penjabat Gubernur Papua, Ramses Limbong, di venue Aquatik Papua...
Jayapura – Cagar Alam Cycloop yang menjadi sumber kehidupan bagi ribuan warga di Kabupaten dan Kota Jayapura kini menghadapi ancaman serius. Global Green Growth Institute...
Jayapura – Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Diminta menjaga kinerjanya. Khususnya di tengah kebijakan efisiensi anggaran yang diamanatkan melalui Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun...
Jayapura – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua mulai menata ulang aset-aset yang berpotensi mendatangkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Langkah ini diambil sebagai respons terhadap kebijakan efisiensi...
Jakarta – Mahkamah Konstitusi (MK) akan menggelar sidang pembacaan putusan perkara sengketa Pilkada 2024 pada Senin (24/2/2025). Wakil Ketua MK Saldi Isra menegaskan bahwa para...
Jayapura :- Anggota Komisi IV DPR Papua bidang Infrastruktur Jalan dan Jembatan, Dr. Ir. Albert Meraudje, ST. MT. IPM bersama dengan Ondoafi (kepala suku...