Pasific Pos.com
Papua Selatan

Di Masa Kepemimpinan Dandim Baru

Kapolres saat menerima kunjungan Dandim 1707 (foto:iis)
‘Kerja sama Diharapkan Tetap Terjalin Erat’

 

MERAUKE,ARAFURA,-Kapolres Merauke AKBP Ir. Untung Sangaji, M.Hum mengemukakan bahwa selama ini hubungan kerja sama yang telah terbangun bersama dengan Dandim Merauke yang lama dan anggotanya sudah sangat baik. Oleh sebab itu ia berharap di masa kepemimpinan Dandim yang baru kerja sama tersebut tetap terjalin erat, dan baik adanya. “Kita akan pupuk terus sinergitas TNI-Polri di Merauke. “Contohnya kemarin kita sudah membagikan masker gratis secara bersama-sama, semoga sinergitas ini dapat berlanjut hingga ke Polsek-Polsek juga,”ungkapnya saat menerima kunjungan Dandim 1707 Merauke yang baru Letkol CZI. Muh Rois Edy Susilo, S.IP di ruang kerjanya Senin lalu.

Kapolres mengungkapkan, jajaran TNI, Polri, stake holder serta masyarakat tetap berkomitmen menjaga sitkamtibmas Merauke agar tetap dalam keadaan aman dan kondusif. Ke depan akan diadakan egiatan-kegiatan yang positif yang membuat sinergitas antara TNI, Polri serta masyarakat akan semakin erat seperti olah raga bersama dan bersepeda bersama namun tetap mempatuhi protokol kesehatan.

Artikel Terkait

Sambut HUT Kodam, Kodim Bagi-Bagi Sembako

Arafura News

Pasca Penangkapan Terduga Teroris

Arafura News

Sambangi Polres Merauke, Ini Pesan Wakapolda

Arafura News

Satu Lagi Terduga Teroris Ditangkap

Arafura News

Dandim: Persiapan Ditargetkan Rampung Agustus

Arafura News

Resmikan Poskamling, Kapolres Merauke Disambut Antusias Warga

Arafura News

Kapolres: Bijak Gunakan Medsos, Jangan Lecehkan Institusi Negara

Arafura News

AKBP Untung Sangaji Sukses Latih Seorang Pendeta Membuat Kancing Batok Kelapa

Arafura News

Satu Lagi Prestasi Polres Merauke

Arafura News

Leave a Comment