Pasific Pos.com
Pendidikan & Kesehatan

Kodim Jayapura Bagi Masker Gratis dan Sosialisasi Prokes di Terminal Entrop

JAYAPURA – Mecermati perkembangan Covid 19 di kota Jayapura yang masih ada, tim gabungan satgas covid Kodim 1701/Jayapura turun ke lapangan guna mengajak dan mengedukasi warga untuk melawan Covid.

Kodim 1701/Jayapura melalui Danramil Jayapura Selatan Kapten Inf Anton A Sudrajat memimpin langsung kegiatan sosialisasi prokes dan pembagian masker bertempat di Terminal tipe A Entrop, Jayapura Selatan,Rabu (03/02/2021).

“Yang kami sisir adalah tempat-tempat yang menjadi pusat aktifitas masyarakat karena semakin banyak orang maka resiko penyebaran covid juga akan semakin tinggi dan meluas”ungkap Danramil.

Menurutnya, Sejak pandemi ini sudah banyak merubah kebiasaan aktifitas banyak orang terutama untuk sadar akan bahaya covid,tetapi tidak bisa dipungkiri masih ada sebagian orang yang acuh dengan hal ini.

“Oleh karena itu, Untuk meningkatkan kesadaran masyarakat Kodim Jayapura terus melaksanakan sosialisasi 3M dan membagikan masker kepada warga” tambahnya.

“Giat sosialisasi prokes dan 3M serta pembagian masker akan terus kami laksanakan sampai menunggu arahan lanjutan dari pemerintah dan pimpinan,”jelas Danramil.

Artikel Terkait

Bendera Merah Putih Sepanjang 1.000 Meter Berkibar Megah di Bukit Tungkiwiri

Jems

Tokoh Adat Naira Serahkan Aspirasi, Dandim: Akan Saya Teruskan Kepada Kepala Daerah dan Pimpinan

Jems

Ini Yang Disampaikan Kasrem172/PWY Saat Menutup TMMD Ke- 120 di Kampung Naira

Jems

Buka TMMD Ke- 120, Bupati Triwano Purnomo Apresiasi Kodim 1701/ Jayapura

Jems

Antisipasi Banjir dan Wabah Penyakit Kodim Jayapura Bersinergi Lakukan Karya Bakti

Jems

Aster Kasdam Cenderawasih Bersama Dandim Jayapura Tinjau Lokasi TMMD

Jems

Dua Minggu Berjalan Progres TMMD Ke 118 Kodim 1701/Jayapura Capai 53 Persen

Jems

Dandim Pimpin Acara Korps Raport Kenaikan Pangkat Prajurit Kodim Jayapura

Jems

Kabupaten Jayapura Terpilih Sebagai Tempat Pelaksanaan TMMD, Pj Bupati Jayapura Apresiasi TNI

Jems

Leave a Comment