Pasific Pos.com
Headline

11 Kabupaten Rawan Konflik Pilkada

Kapolda Papua Imbau Masyarakat Untuk Tidak Mudik
Kapolda Papua, Irjen Pol Drs. Paulus Waterpauw

JAYAPURA – 11 Kabupaten di Papua yang akan melaksanakan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) mendatangan rentan terjadinya konflik.

Hal itu diungkapkan Kapolda Papua Irjen Pol Paulus Waterpauw ketika di wawancarai di Kota Jayapura, Rabu (24/6) siang.

Menurutnya tidak ada daerah yang tidak masuk dalam daerah rawan pilkada apalagi di wilayah Papua.

“Untuk Pilkada di Papua, hampir rata-rata semuanya cukup rawan dan kita berkaca dari pengalaman yang ada dan pernah terjadi sebelumnya,” bebernya.

Untuk pokok permasalahan yang memicu sering terjadinya konflik Pilkada di Papua Kata Kapolda yakni cara kerja tim sukses untuk memenangkan calonnya.

“Dari pengalaman yang sudah kita punyai selalu ada masalah, dari berbagai pihak dalam langkah-langkah kerja mereka untuk merai kemenangan itu, dan itu menjadi atensi kita bersama,” ucapnya.

Adapun 11 kabupaten yang akan melaksanakan pilkada yaitu Kabupaten Waropen, Supiori, Merauke, Yalimo, Boven Digul, Asmat, Mamberamo Raya, Nabire, Keerom, Pegunungan Bintang, dan Kabupaten Yahukimo

Artikel Terkait

Debat Pamungkas, Pasangan MARI-YO Tampil Memukau Dengan Penutup Lagu Koes Plus ‘Kolam Susu’

Jems

Buktikan Janjinya Kepada Masyarakat, MARI-YO Keruk Saluran Drainase Perum Organda

Jems

Mari-Yo Ingatkan Relawan Rapatkan Barisan Amankan Suara Akar Rumput

Jems

Ketua LMA ajak Masyarakat Dukung Polda Papua Jaga Kamtibmas Pilkada

Jems

Promosikan Produk Pangan Lokal, Mari-Yo Bagikan Sagu Kemasan dan Abon Ikan Setiap Kampanye

Jems

Mari-Yo: Kalau Mendukung Saya, Harus Juga Mendukung Yanni – Jemmi di Pilkada Sarmi

Jems

Jelang Pilkada, Masyarakat Diharapkan Ikut Berperan Menjaga Kamtibmas

Jems

Ribuan Massa Hadiri Kampanye Terbuka Mari-Yo dan Yanni – Jemmi 

Jems

Silaturahmi ke Ketua LMA, Pasangan Mari-Yo Disambut Para Ondoafi se-Port Numbay

Jems

Leave a Comment