Pasific Pos.com
Kota Jayapura

Waktu Aktifitas Masyarakat Kota Jayapura Diperpanjang Hingga Pukul 17.00 WIT.

14 Kabupaten di Papua Belum Bisa New Normal
Rapat koordinasi antara Wakil Gubernur Papua Klemen Tinal dan dihadiri oleh Fokopimda Papua di hotel Swiss Bell, Rabu (03/06) malam.

Jayapura, – Masyarakat di Kota Jayapura dapat beraktifitas lebih lama di luar rumah. Dimana pmerintah Kota Jayapura mendukung kebijakan Pemerintah Provinsi Papua untuk merubah jam aktivitas warga yang awalnya hanya sampai jam 14.00 WIT, kini jam aktifitas warga diperpanjang sampai jam 17.00 WIT.

Kebijakan jam aktivitas warga sampai jam 17.00 WIT disetujui dalam rapat koordinasi pencegahan dan penanganan infeksi corona virus disease (covid-19) yang dipimpin langsung oleh Wakil Gubernur Papua Klemen Tinal dan dihadiri oleh Fokopimda Papua di hotel Swiss Bell, Rabu (03/06) malam.

Ketua gugus tugas Kota Jayapura Ir .H Rustam Saru,yang juga Wakil Wali Kota ketika dikonfirmasi soal pembatasan jam aktivitas warga, sepakat dan memberikan apresiasi kepada Pemerintah Provinsi Papua atas kebijakan tersebut.

Menurutnya hal tersebut sangat penting,karena Kota ini bukan kota pertanian,tetapi kota perdagangan dan jasa. “Jadi kita sudah sepakat untuk jam aktifitas warga dimulai dari jam 06.00 sampai dengan 17.00 WIT atau jam 5 sore,” ujarnya.

Artikel Terkait

Sesuai UU 45, JBR – HADIR Pastikan Sekolah Gratis Bisa Diterapkan di Kota Jayapura

Jems

Elvira Rumkabu: Saatnya Kota Jayapura Punya Pemimpin Milenial Yang Visioner

Jems

Antisipasi Banjir dan Wabah Penyakit Kodim Jayapura Bersinergi Lakukan Karya Bakti

Jems

TKD Koalisi Indonesia Maju Tingkat Kota Jayapura Gelar Doa Bersama Untuk Kemenangan Prabowo-Gibran di Papua

Jems

Organisasi Kepemudaan di Kota Jayapura Gelar FGD dan Deklarasi Pemilu Damai

Jems

Sekda: GMKI Harapan Besar Pemerintah dan Masyarakat Papua

Bams

Senam Bersama Peringati Hari Lansia Nasional di Kota Jayapura

Bams

Antusias Masyarakat Papua Ikut Vaksinasi Covid-19 Masih Tinggi

Bams

Kasus COVID-19 Mulai Naik Lagi, Papua Kembali Terapkan Pembelajaran Daring?

Bams

Leave a Comment